FSPBI Ngobrol Santai Bareng Awak Kabin [Episode #1]

Apa benar Awak Kabin adalah profesi yang paling bagus dan selalu menjadi profesi dambaan generasi muda di Indonesia?
Apakah pekerjaan pramugari itu isinya selalu bersenang-senang dan jalan-jalan terus?
Simak penuturan dan jawaban yang bakal menarik dari dua Awak Kabin Indonesia di acara Ngobrol Santai FSPBI.
Dalam episode perdana ini akan menghadirkan Hanna Fadillah, Awak Kabin Sriwijaya Air yang punya pengalaman terbang di dua maskapai. Ada juga Intan Sakti pramugara Air Atlanta yang telah menjalani profesinya selama enam tahun di Saudi Arabia dan kota-kota lainnya di negeri Arab. Obrolan dengan mereka berdua akan dipandu oleh Angga Saputra dari FSPBI.
Yuk ah simak bersama acara Ngobrol Santai FSPBI pada Kamis, 4 Februari 2021 pukul 14.00-15.00 WIB.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *